Resep Widaran / Telur Gabus Pedas Manis oleh Septi Komariyah
Berikut ini adalah cara memasak Widaran / Telur Gabus Pedas Manis. Resep Widaran / Telur Gabus Pedas Manis yang dishare oleh Septi Komariyah bisa jadi .
Resep Widaran / Telur Gabus Pedas Manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gram Tepung kanji
- 50 gram Tepung Terigu
- 2 butir telur
- 65 ml santan (Kara)
- 1 sdt garam
- secukupnya Minyak goreng
- ?? Bumbu Pedas Manis :
- 2 siung bawang putih
- 2 sdm gula pasir
- 10 buah cabe rawit (sesuai selera)
- 1 buah cabe merah
- secukupnya penyedap (masako/royco)
Langkah
Aduk rata tepung kanji, tepung terigu, garam, telur, lalu tambahkan santan sedikit demi sedikit sampai kalis.
Ambil adonan sedikit demi sedikit lalu dipilin, masukkan kedalam minyak hangat suam-suam kuku dan goreng dengan api kecil
Goreng hingga matang mengembang dan kecokelatan
Bumbu pedas manis : haluskan bumbu, tumis hingga harum dan matang. Masukkan widaran kedalam bumbu, aduk hingga rata. Widaran pedas manis siap di hidangkan..
Itulah tadi Resep Widaran / Telur Gabus Pedas Manis, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Widaran / Telur Gabus Pedas Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Widaran / Telur Gabus Pedas Manis Karya Septi Komariyah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Widaran / Telur Gabus Pedas Manis Karya Septi Komariyah dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/07/resep-widaran-telur-gabus-pedas-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.