Resep White fungus dessert ala SutiniChin oleh Sutini Chin
Dibawah ini adalah resep White fungus dessert ala SutiniChin. Resep White fungus dessert ala SutiniChin yang dibuat oleh Sutini Chin bisa disajikan .
Resep White fungus dessert ala SutiniChin
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan
- 1 keping white fungus (sorry ya ga tau nama indonya ap ??)
- 8 biji buah kurma segar (red date ato ang co)
- 1 piring nutrijell rasa blackcurrant (yg ud matang, siap saji)
- 8 biji buah naga (ad jual di toko obat sinseh)
- secukupnya Gula batu
- secukupnya Daun pandan
- 10-15 biji Longan kering good quality
- Air secukupnya, mau kuah byk, air di lebihi aj
Langkah
Rendam buah naga semalaman, supaya cpt matang
White fungus di rendam ampe mengembang. (oya, beli white fungus yg plg bgs warna kuning)
Masukan air dan buah naga ke dlm slow cooker, stel ke high
+ 1/2 jam masukan white fungus, red date dan daun pandan
Setelah 1 jam, keluarin daun pndannya, krn masak terlalu lama bs pahit. Masukan longan kering.
Cook -+ 1 jam, masukan gula batu, di cook selama 1/2 jam, matikan slow cookernya, setelah suhu ruang masukan nutrijell, dipotong dadu ya nutrijellnya, siap di sajikan
Mau ksh es batu jg enak klo di cuaca panas, ato masukin k kulkas. Aku suka masukin k kulkas, mau makan tggl ambil saja. Bs bertahan bbrp hari.
Demikianlah tadi Resep White fungus dessert ala SutiniChin, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep White fungus dessert ala SutiniChin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep White fungus dessert ala SutiniChin Karya Sutini Chin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep White fungus dessert ala SutiniChin Karya Sutini Chin dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/07/resep-white-fungus-dessert-ala.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.