Resep Salmon daun singkong +mashed potato - melinda mochtar

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Salmon daun singkong +mashed potato - melinda mochtar
  • Resep Salmon daun singkong +mashed potato oleh melinda mochtar

    Berikut ini cara memasak Salmon daun singkong +mashed potato. Resep Salmon daun singkong +mashed potato yang dishare oleh melinda mochtar dapat disajikan 1 porsi.



    gambar untuk resep makanan Salmon daun singkong +mashed potato


    Resep Salmon daun singkong +mashed potato


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 buah kentang ukuran besar
    2. 1 sdm butter
    3. 3 sdm susu cair
    4. Sepotong salmon fillet
    5. 2 sdm Soy sauce
    6. Minyak zaitun untuk grilled
    7. secukupnya Daun singkong
    8. 1 sdt keju mozarella / sepotong kecil keju mozarella

    Langkah

    1. Rebus sebentar daun singkong, lalu tiriskan

    2. Rebus atau kukus kentang. Hingga terasa lunak

    3. Siapkan salmon fillet, lumurin/ rendam dlm soy sauce (bisa juga gunakan garam dan lada). Rendam minimal 15 menit

    4. Lelehkan butter. Setelah kentang matang, hancurkan hingga halus. Lalu campur dgn susu cair, butter dan keju mozarella selagi kentang hangat.

    5. Pakailah sedikit minyak zaitun diatas wajan, grilled salmon hingga agak cokelat atau putih dan juice salmon nya keluar. Jgn panggang terlalu lama krn akan mengubah rasanya.

    6. Sajikan salmon ditaburi dgn kuah sisa grilled nya. Bisa juga dgn diolesi sedikit soy sauce kembali. Hidangkan dgn mashed potato dan daun singkong rebus yg telah kita siapkan tadi. Selamat mencoba :)




    Itulah tadi Resep Salmon daun singkong +mashed potato, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Salmon daun singkong +mashed potato diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Salmon daun singkong +mashed potato - melinda mochtar diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Salmon daun singkong +mashed potato - melinda mochtar dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/05/resep-salmon-daun-singkong-mashed.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.