Resep Bakwan Bayam Renyah #recook_sukma oleh Susana Gracia Cathrine
Inilah resep masakan Bakwan Bayam Renyah #recook_sukma. Resep Bakwan Bayam Renyah #recook_sukma yang dishare oleh Susana Gracia Cathrine bisa menjadi .
Resep Bakwan Bayam Renyah #recook_sukma
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ikat bayam, petiki cincang kasar
- 1 buah jagung manis, pipil
- 2 batang daun bawang, potong
- Bahan Tepung :
- 5 sdm tepung terigu
- 3 sdm tepung beras
- 2 siung bawang putih, haluskan
- 1 sdm ketumbar bubuk
- secukupnya Kaldu bubuk
- secukupnya Garam
- secukupnya Lada bubuk
Langkah
-
Campur semua bahan tepung. Tambahkan air secukupnya. Aduk rata
-
Lalu tambahkan irisan bayam, jagung manis dan daun bawang, aduk rata kembali.
-
Goreng bakwan dengan minyak panas. Tunggu hingga kecoklatan. Bolak balik sekali dua kali. Angkat
-
Sajikan
Demikianlah tadi Resep Bakwan Bayam Renyah #recook_sukma, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bakwan Bayam Renyah #recook_sukma diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakwan Bayam Renyah #recook_sukma Oleh Susana Gracia Cathrine diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakwan Bayam Renyah #recook_sukma Oleh Susana Gracia Cathrine dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/04/resep-bakwan-bayam-renyah-recooksukma.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.