Resep Ayam Panggang Oleh Pamona Dwirahayu

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam Panggang Oleh Pamona Dwirahayu
  • Resep Ayam Panggang oleh Pamona Dwirahayu

    Inilah cara membuat Ayam Panggang. Resep Ayam Panggang yang dishare oleh Pamona Dwirahayu bisa jadi .



    gambar untuk resep makanan Ayam Panggang


    Resep Ayam Panggang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor Ayam
    2. 8 siung bawang merah
    3. 5 siung bawang putih
    4. 1 buah tomat
    5. 1 sdm kecap manis, saus tiram, saus tomat
    6. 2 sdm minyak wijen
    7. 1/2 sdt merica hitam
    8. 2 sdm madu
    9. secukupnya garam
    10. secukupnya mentega

    Langkah

    1. Haluskan bawang merah, bawang putih, tomat. Kemudian campurkan dengan kecap, saus tiram, saus tomat, minyak wijen, lada, madu, dan garam.

    2. Potong ayam sesuai selera. Tusuk2 daging menggunakan garpu. Kemudian baluri ayam dengan bumbu halus tadi. Diamkan selama 5 jam (diamkan semalaman lebih enak lagi??)

    3. Setelah daging ayam di marinasi. Panaskan oven, kemudian panggang ayam dengan loyang yang telah dilapisi mentega selama kurang lebih 1 1/2 jam sampai warnanya menjadi cantik. Setiap 30 menit saya baluri dengan bumbu halus dan minyak dari ayam itu sendiri. Dan saat terakhir saya baluri dengan mentega tipis sampai permukaan ayamnya agak mengering

    4. Ayam panggang siap disajikan




    Itulah tadi Resep Ayam Panggang, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Ayam Panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Panggang Oleh Pamona Dwirahayu diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ayam Panggang Oleh Pamona Dwirahayu dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/03/resep-ayam-panggang-oleh-pamona.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.