Resep Tumis kacang panjang dan usus ayam oleh Bun Elrafif
Inilah resep Tumis kacang panjang dan usus ayam. Resep Tumis kacang panjang dan usus ayam yang dishare oleh Bun Elrafif dapat disajikan 4 porsi.
Resep Tumis kacang panjang dan usus ayam
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1/4 usus ayam
- 8 helai kacang panjang, potong sesuai selera
- 5 buah cabai merah, iris tipis
- 2 buah cabai rawit (sesuai selera)
- 1 sdm ebi (optional)
- 3 siung bawang putih, iris tipis
- 6 siung bawang merah, iris tipis
- 1 buah serai, geprek
- 2 lembar daun salam
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt gula
- 3 sdm kecap manis
- 1 sdm saus tiram
- ?? Bahan rebusan usus
- secukupnya Air
- 2 cm jahe, geprek
- 2 lembar daun salam
Langkah
Rebus usus dengan jahe dan daun salam selama kurang lebih 10 menit (agar usus empuk dan tidak amis). Tiriskan dan potong sesuai selera.
Haluskan ebi dan cabai rawit
Tumis bawang putih, bawang merah, cabai merah, bumbu halus, daun salam, dan serai hingga wangi
Tambahkan kacang panjang, kaldu rebusan usus secukupnya (kurang lebih 100 ml), aduk. Biarkan air meresap agar kacang panjang cepat matang.
Tambahkan potongan usus, garam, gula, kecap manis, dan saus tiram. Aduk. Tambahkan sedikit air rebusan usus agar bumbu tercampur rata.
Setelah air meresap, cek rasa. Jika sudah sesuai, matikan api dan sajikan selagi hangat
Itulah tadi Resep Tumis kacang panjang dan usus ayam, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tumis kacang panjang dan usus ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis kacang panjang dan usus ayam Dari Bun Elrafif diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis kacang panjang dan usus ayam Dari Bun Elrafif dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/01/resep-tumis-kacang-panjang-dan-usus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.