Resep Sayur balap / lontong balap Karya Ummu Abdirrahmaan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sayur balap / lontong balap Karya Ummu Abdirrahmaan
  • Resep Sayur balap / lontong balap oleh Ummu Abdirrahmaan

    Dibawah ini adalah cara memasak Sayur balap / lontong balap. Resep Sayur balap / lontong balap yang ditulis Ummu Abdirrahmaan cukup untuk .



    resep makanan Sayur balap / lontong balap


    Resep Sayur balap / lontong balap


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ons cambah
    2. 1 ons sawi putih
    3. 1 lonjor bawang pre
    4. Seledri
    5. 250 gr udang kupas bersih
    6. Kecap
    7. Air
    8. Bumbu halus :
    9. 3 bawang M uk besar
    10. 2 bawang P uk besar
    11. 3 ekor udang dr 250gr diatas
    12. Merica
    13. Gula garam
    14. Penyedap [optional]

    Cara Membuat

    1. Tumis udang yg utuh, sisihkan dipinggir wajan

    2. Tumis bumbu halus sampai harum

    3. Masukkan kecap, tumis sebentar, tambahkan air, masak hingga mendidih [koreksi rasa]

    4. Masukkan sayur,aduk hingga agak layu baru masukkan seledri dan bawang pre




    Demikianlah Resep Sayur balap / lontong balap, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Sayur balap / lontong balap diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur balap / lontong balap Karya Ummu Abdirrahmaan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sayur balap / lontong balap Karya Ummu Abdirrahmaan dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/01/resep-sayur-balap-lontong-balap-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.